Dashboard UPT Perpustakaan

TOTAL BUKU

BUKU 0

BUKU TERSEDIA

BUKU 0

BUKU DIPINJAM

BUKU 0

BUKU DIBOOKING

BUKU 0
DAFTAR NAMA BUKU PERPUSTAKAAN
PENCARIAN BUKU
Reset
NO SAMPUL BUKU JUDUL BUKU STATUS
646 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT ILMU DAN PERKEMBANGANNYA DI INDONESIA

Pengarang:   SURAJIYO,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-623-328-242-0
Nomor Panggil:  
Format:   XIII + 170 hlm; 23 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku Filsafat Ilmu karya Surajiyo memberikan wawasan yang mendalam tentang hubungan antara filsafat dan ilmu pengetahuan. Dengan menjelaskan teori-teori dasar, metode ilmiah, serta masalah-masalah filosofis yang terkait dengan ilmu, Surajiyo menawarkan alat untuk memahami dan mengkaji ilmu pengetahuan secara kritis. Buku ini berguna untuk mahasiswa, akademisi, dan siapa saja yang ingin mengeksplorasi bagaimana pemikiran filsafat dapat memperkaya dan mempengaruhi praktik ilmiah.

KHUSUS DIBACA
647 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT ILMU: SUATU KAJIAN DALAM DIMENSI ONTOLOGIS, EPISTEMOLOGIS, DAN AKSIOLOGIS

Pengarang:   SUSANTO A,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-602-217-002-0
Nomor Panggil:  
Format:   XVIII + 206 hlm; 23 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini memberikan panduan yang komprehensif tentang filsafat ilmu, membahas teori dan metode yang mendasari ilmu pengetahuan serta aplikasi praktisnya. Drs. A. Susanto, M.Pd. menawarkan wawasan yang berguna bagi para pembaca yang ingin memahami bagaimana filsafat dapat mempengaruhi dan memperkaya pemahaman mereka tentang ilmu pengetahuan. Buku ini cocok untuk mahasiswa, akademisi, dan siapa saja yang tertarik dengan hubungan antara filsafat dan ilmu pengetahuan serta ingin mendalami aspek mendasar dari teori dan metode ilmiah.

KHUSUS DIBACA
648 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT INTELIJEN; NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Pengarang:   HENDROPRIYONO,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   979+979+709+710-3
Nomor Panggil:  
Format:   XVI + 232hal; 21cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Filsafat intelijen di Republik Indonesia bersifat etis, meskipun secara universal intelijen bersifat pragmatis. Pragmatisme hanya berlaku jika kemerdekaan Indonesia terancam. Pancasila menjadi landasan filosofis intelijen negara untuk menyusun strategi, menjaga kedaulatan, dan melindungi kepentingan nasional, seperti yang dijelaskan dalam buku "Filsafat Intelijen Negara Republik Indonesia" karya A.M. Hendropriyono.

KHUSUS DIBACA
649 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT KEBUDAYAAN

Pengarang:   ALFAN MIHAMMAD,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-338-8
Nomor Panggil:  
Format:   XIV + 204 hlm; 24 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini mencoba mengungkap secara mendalam peran manusia dengan berbaga kemampuannya untuk kembali menjadi dirinya sendiri karena kajian filsafat kebudayaan merupakan penyeimbangdari pesatnya kemajuan kebudayaan agar manusia tetap menjadi dirinya sendiri, yang merdeka dan lebih beradap.

KHUSUS DIBACA
650 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT KOMUNIKASI

Pengarang:   RIDWAN AANG H,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-310-4
Nomor Panggil:  
Format:   264 hlm; 24 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku filsafat komunikasi ini penting untuk dibaca karena mengungkap berbagai komponen yang berkaitan langsung dengan komunikasi, teori komunikasi, dan pandangan filosofi komunikasi dari yang paling sederhana sampai yang paling kompleks.

KHUSUS DIBACA
651 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT KONSTRUKSIVISME DALAM PENDIDIKAN

Pengarang:   SUPARNO PAUL,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   979-497-575-3
Nomor Panggil:  
Format:   VII +94 hal ; 21CM
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Konstruktivisme merupakan aliran filsafat pengetahuan yang menekankan bahwa pengetahuan kita merupakan hasil konstruksi kita sendiri. Jadi, Konstruktivisme didefinisikan sebagai aliran filsafat

KHUSUS DIBACA
652 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT MANAJEMEN PENDIDIKAN

Pengarang:   SAEBANI AHMAD BENI,   KOMARUDDIN KOKO,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-614-3
Nomor Panggil:  
Format:   X +322 HAL ;24 CM
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Filsafat manajemen pendidikan adalah studi yang menggabungkan pemikiran filosofis dengan prinsip-prinsip manajemen dalam konteks pendidikan, dengan tujuan untuk memahami dan mengaplikasikan manajemen pendidikan secara lebih bermakna dan komprehensif. Bidang ini tidak hanya menyoroti efektivitas strategi dan taktik manajemen, tetapi juga menyelidiki aspek filosofis yang mendasari tujuan, nilai, dan praktik pendidikan.

KHUSUS DIBACA
653 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT MANUSIA : Sebuah Perbandingan Antara Islam dan Barat

Pengarang:   KAMALUDDIN UNDANG AHMAD,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-238-1
Nomor Panggil:  
Format:   XII +289; 24 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini mencoba mengkaji filsafat manusia, tidak hanya dari sudut pandang filsafat Barat, tetapi dihabas juga dari pandangan ara filsuf muslim.

KHUSUS DIBACA
654 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT MATEMATIKA

Pengarang:   HARYONO DIDI,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-602-289-059-1
Nomor Panggil:  
Format:   VII + 240 hal ; 21 CM
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini membahas filsafat matematika dari perspektif epistemologi dan filosofis dalam lima bab yang mencakup sejarah, konsep, dan perkembangan pemikiran matematika

KHUSUS DIBACA
655 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT MODERN

Pengarang:   ALFAN MUHAMMAD,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-403-3
Nomor Panggil:  
Format:   XI + 267 hlm; 24 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Perjalanan sejarah filsafat dari klasik sampai modern, sesungguhnya tidak lahir secara kebetulan, tetapi ada pra-kondisi yang mengawali terjadinya kelahiram tersebut. Salah satunya renains yang dipengaruhi beberapa faktor penting.

KHUSUS DIBACA
656 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT MORAL: KESUSILAAN DALAM TEORI DAN PRAKTIK

Pengarang:   POESPOPRODJO. W,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-660-0
Nomor Panggil:  
Format:   288 hlm; 15 x 21 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Filsafat moral bersifat teoritis, tetapi karena ditujukan agar memampukan manusia berbuat dan hidup dengan benar, maka disebut bersifat praktis.

KHUSUS DIBACA
657 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT NUSANTARA DAN KEARIFAN LOKAL

Pengarang:   FADZIL AHMAD FAATHIN MOHD,   MASLAN AIZA,   KUSWANJONO ARQOM,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-623-359-075-4
Nomor Panggil:  
Format:   X + 334 hlm; 15 x 23 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Keberadaan filsafat nusantara dan kearifan lokal indonesia dan malaysia diketahui umu terbentang secara horiizontal dalam dua budaya bangsa serumpun yang disebut sebagai kebudayaan melayu atau identitas kemelayuan.

KHUSUS DIBACA
658 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT PANCASILA: SEBUAH PENDEKATAN SOSIO-BUDAYA

Pengarang:   POESPOWARDOJO SOERJANTO,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   979-403-432-0
Nomor Panggil:  
Format:   VIII + 229 hlm; 21 cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini membahas Pancasila secara filsafati dengan tekanan pada segi sosial dan budaya. Segi sosial dan budaya merupakan perwujudan orientasi kemanusiaan yang kental mewarnai buku ini. Pancasila disini tidak hanya dibahas secara teoretis tetapi dicoba jabarkan ke dalam berbagai bidan secara lebih kongkret tanpa meninggalkan ciri-ciri krisis, analitis, dan holistiknya.

KHUSUS DIBACA
659 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT PENDIDIKAN

Pengarang:   MUHMIDAYELI,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-602-8650-39-7
Nomor Panggil:  
Format:   XXIV + 200 hal; 25cm
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku ini mulai bergerak pada pengembangan pewacanaan kterkaitan pendidikan dengan moral etis atau akhlak dan keterkaitan pendidikan dengan pengupayaan terwujudnya tatanan kehidupan masyarakat berkeadilan.

KHUSUS DIBACA
660 image

NOMOR PANGGIL:

FILSAFAT PENDIDIKAN

Pengarang:   DR. H. A. TAFSIR,  
Kategori:   Buku Teks
ISBN:   978-979-076-117-9
Nomor Panggil:  
Format:   VIII
Lokasi Rak Buku:  
Ringkasan Buku :

Buku Filsafat Pendidikan karya Dr. H. A. Tafsir membahas filsafat pendidikan Islam secara mendalam dengan pendekatan ontologi, epistemologi, dan aksiologi pendidikan. Filsafat pendidikan menurut Tafsir adalah aktivitas pemikiran sistematis yang membantu merumuskan konsep pendidikan, menyelaraskan nilai-nilai, serta mengatasi masalah pendidikan melalui cara berpikir yang radikal, universal, dan rasional. Buku ini juga menekankan pentingnya filsafat pendidikan Islam sebagai landasan dalam merancang dan melaksanakan proses pendidikan yang berorientasi pada nilai-nilai agama, akhlak, dan budaya, serta memberikan kritik dan evaluasi terhadap metode pendidikan yang digunakan. Filsafat pendidikan Islam menurut Tafsir bertujuan membentuk manusia yang beriman dan berakhlak mulia sesuai ajaran Islam.

KHUSUS DIBACA
    Jumlah Record: 2721