Dashboard UPT Perpustakaan
NO | SAMPUL BUKU | JUDUL BUKU | STATUS |
---|---|---|---|
961 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MICROECONOMICS 00/01Pengarang: COLE DON,Kategori: Buku Teks ISBN: 0-07-039229-3 Nomor Panggil: Format: X + 213 hlm; 27,5 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Secara keseluruhan, "Microeconomics 00/01" menyajikan konsep-konsep mikroekonomi dengan cara yang mudah dipahami, menjadikannya sumber yang baik bagi mahasiswa dan siapa saja yang tertarik dengan ekonomi. |
KHUSUS DIBACA |
962 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MIGRASI URBANISASI dan PASAR KERJA DI INDONESIAPengarang: TJIPTOHERIJANTO PRIJONO,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-456-179-7 Nomor Panggil: Format: XIV + 200 hlm; 20 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Buku ini memang tidak secara lengkap menggambarkan terjadinya berbagai transisi demografi dan sosial ekonomi tersebut, tetapi hanya memberikan sekilas gambaran kemajuan yang dicapai dalam pembangunan ekonomi dan pembangunan sektoral lainnya. |
KHUSUS DIBACA |
963 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MIKRO EKONOMI : Teori Pengantar Edisi KetigaPengarang: --- belum diinput ---Kategori: Buku Teks ISBN: 979-421-412-4 Nomor Panggil: Format: XV + 430 hal; 24 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Dengan membaca dan mempelajari buku ini, akan dapat dipahami mengenai bentuk operasi dari perekonomian pasar bebas, yaitu sistem ekonomi yang sekarang ini sangat ditingkatkan penggunaannya dalam pengaturan perekonomian di berbagai negara. Memahami mekanisme pengaturan kegiatan ekonomi dalam pasar bebas merupakan langkah pertama untuk lebih memahami aliran globalisasi dan efeknya kepada setiap perekonomian. |
KHUSUS DIBACA |
964 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MIKROPOSESSOR INTEL EDISI KELIMA : Jilid 2Pengarang: BREY BARRY. B,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-483-6 Nomor Panggil: Format: X + 475 hlm; 25 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Edisi ini juga memuat beberapa sub bab yang telah diperbaharui, yang membahas peristiwa-peristiwa aktual dibidang mikroprosessor dan pengantarmukaan mikroprosessor. |
KHUSUS DIBACA |
965 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MIKROPROSESOR INTEL EDISI KELIMA : Jilid 1Pengarang: BREY BARRY B.,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-688-482-8 Nomor Panggil: Format: X + 560 hlm; 25 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Dalam edisi kelima ini, Mikroprosesor intel telah diperbaharui secara menyeluruh agar memberikan cakupan yang komprehensif mengenai berbagai perkembangan baru dibidang mikroprosesor. |
KHUSUS DIBACA |
966 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MITOS DUKUN SIHIRPengarang: LEVI-STRAUSS CLAUDE,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-497-585-0 Nomor Panggil: Format: 196 hlm; 21 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Keistimewaan buku ini terletak pada kekayaan gagasan dan ilhamnya yang dapat dimanfaatkan oleh berbagai ilmuwan, antara lain antropologi, filsuf, budayawan, linguis, psikolog, bahkan juga dokter. |
KHUSUS DIBACA |
967 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MODERNISASI PESANTERNPengarang: TUANAYA A. MALIK. M, FARIDA ANIK, ALI HUDA,Kategori: Buku Teks ISBN: 978-979-9099-45-7 Nomor Panggil: Format: XVI + 293 hlm; 21 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : buku ini merupakan kumpulan naskah-naskah hasil penelitian bberapa peneliti dengan tema besar "Modernisasi Pesantren" yang telah diseminarkan pada tahun 2006. |
KHUSUS DIBACA |
968 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MORALITAS PROFESI HUKUM : Suatu Tawaran Kerangka BerpikirPengarang: SHIDARTA,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-1073-08-2 Nomor Panggil: Format: IX + 225 hal; 23 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : uku ini diberi judul "Moralitas Profesi Hukum". Judul ini dapat dibaca sama dengan "Etika Profesi Hukum". Namun, dari segi kajiannya, isi buku ini sedikit berbeda dengan buku-buku etika profesi yang lazim beredar selama ini. Buku ini tidak ingin terjebak pada kupasan rumusan pasal-pasal kode etik profesi hakim, jaksa, polisi, notaris, dan sebagainya. Buku ini justru mengajak pembaca untuk merefleksikan dimensi etis dari profesi-profesi tersebut lebih jauh daripada sekadar bunyi rumusan pasal-pasal. Buku ini menyajikan suatu kerangka berpikir tentang bagaimana rumusan-rumusan tersebut harus diabstraksikan, sehingga argumentasi untuk mempertahankan atau menolak suatu orientasi nilai dapat dikemukakan. |
KHUSUS DIBACA |
969 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MORALITAS, BUDAYA DAN KEPATUHAN PAJAKPengarang: WIDODO WIDI,Kategori: Buku Teks ISBN: 978-602-8361-88-0 Nomor Panggil: Format: viii+308 hal.; 16x24 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Tidak ada satupun negara dimana masyarakatnya merasa senang untuk membayar pajak, mereka mau membayar pajak tidak lain karena pajak merupakan budaya |
KHUSUS DIBACA |
970 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MOZAIK GERAKAN PEMUDA KONTEMPORERPengarang: SETIAWAN MUHAMMAD BUDI,Kategori: Buku Teks ISBN: 978-979-1278-17-1 Nomor Panggil: Format: XXI + 189 HAL; 23,5 CM Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Buku "Mozaik Gerakan Pemuda Kontemporer" karya Muhammad Budi Setiawan adalah kajian menyeluruh tentang dinamika gerakan pemuda di era kontemporer di Indonesia. Buku ini membahas berbagai aspek yang membentuk gerakan pemuda saat ini, termasuk perubahan sosial, politik, dan budaya yang mempengaruhi aktivitas dan peran pemuda dalam masyarakat. |
KHUSUS DIBACA |
971 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MPR: PERKEMBANGAN DAN PERTUMBUHANNYA SUATU PENGAMATAN DAN ANALISISPengarang: TAMBUNAN A.S.S.,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-416-091-1 Nomor Panggil: Format: 372 hlm; 21 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Buku yng ditulis A.S.S. Tambunan, S.H. ini secara memadai menyajikan gambaran mengenai berbagai pendapat yang hidudan berkembang sekitar MPR dan pasal-pasal terkait dalam UUD 1945 |
KHUSUS DIBACA |
972 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MR.CASSER : Penuntutan dalam Mempelajari Hukum Perdata Belanda (Bagian Umum)Pengarang: SCHOLTEN PAUL,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-420-223-1 Nomor Panggil: Format: XIV + 260 hal; 23 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Kehadiran hukum untuk menata kehidupan agar lebih baik. Tatanan hukum modern mengenal norma hukum yakni undangundang, yurisprudensi, doktrin, konvensi. Norman ini menerangkan bahwa bagaimana hukum muncul ke permukaan yang menggambarkan hukum merupakan rel pengalaman. Hukum memiliki fungsi dalam kehidupan masyarakat mengingat peranan hukum yang strategis baik dalam pembangunan maupun pengembangan masyarakat. Hukum menjamin keseimbangan, perubahan dan kelangsungan antara anggota masyarakat. kehadiran hukum cerminan yang mendukung dalam kehidupan dengan berlakunya aturan-aturan yang diadakan atas keinsafan setiap individu atau kelompok masyarakat. |
KHUSUS DIBACA |
973 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MUDAH MENGUASAI LINUX FEDORA CORE 3 DAN OPEN OFFICEPengarang: SANJAYA RIDWAN,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-731685-8 Nomor Panggil: Format: VII + 232 hlm; 14 x 21 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Buku ini sangat cocok untuk pemula yang ingin mengenal linux dan aplikasi kantor yang tersedia di dalamnya. dengan disertai soal-soal latihan diharapkan dapat membantu menemukan solusi pekerjaan berdasarkan pembahasan yang ada disetiap bab. |
KHUSUS DIBACA |
974 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MULTIDIMENSI PEMBANGUNAN BANGSA: ETOS NASIONALISME DAN NEGARA KESATUANPengarang: KARTODIRDJO SARTONO,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-627-408-1 Nomor Panggil: Format: 129 hlm; 20 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Buku ini memberikan wawasan mendalam tentang bagaimana nasionalisme dan negara kesatuan berperan dalam pembangunan bangsa serta bagaimana berbagai dimensi pembangunan saling terkait. Kartodirdjo menawarkan perspektif yang kaya berdasarkan pengalaman sejarah dan analisis mendalam. |
KHUSUS DIBACA |
975 |
![]() NOMOR PANGGIL: |
MUSIM KAWIN DI MUSIM KEMARAU: STUDI ATAS PANDANGAN ULAMA PEREMPUAN JEMBER TENTANG HAK-HAK REPRODUKSI PEREMPUANPengarang: HAMDANAH,Kategori: Buku Teks ISBN: 979-8680-85-X Nomor Panggil: Format: XLVII + 270 hlm; 21 cm Lokasi Rak Buku: Ringkasan Buku : Musim Kawin di Musim Kemarau oleh Hamdanah memberikan pandangan mendalam tentang dinamika sosial yang memengaruhi pernikahan di Indonesia. Dengan menggunakan metafora musim kemarau, buku ini mengungkapkan tantangan dan perubahan yang terjadi dalam kehidupan pernikahan dan bagaimana masyarakat menanggapi dan beradaptasi dengan perubahan tersebut. |
KHUSUS DIBACA |
-
Jumlah Record: 1626